Semoga Tetap Diberi Keselamatan, Rahmah, dan Barokah Dari Allah SWT

gravatar

sekedar berbagi tips biar pelajaran gampang masuk kepada kita

bismillah.
bukannya sombong ato sok tau ato apalah.
tapi sekedar berbagi (share) tips daja :)
buat yang susah nyantol pada materi kuliah ato sulit masuk pelajaran sekolahnya, gini ane punya beberapa tips.

1. sediain kopi, biar gak ngantuk pas baca ini tips :)
2. ungkapin informasi dengan bahasa kalian sendiri, misalnya pengen ngapalin beberapa katakata yang berkaitan dg ilmu pangan, nah bikin sebuh kalimat ato cerita dg memakai katakata tsb :) misalnya lihat pada postinganku yang ini, nah insyaAllah akan lebih mudah untuk dihafalkan.
3. perhatikan apa yang guru atau dosen jelaskan waktu di kelas, menulis itu menurutku malah kurang begitu penting, yang penting Anda mengerti dan faham terlebih dahulu dari apa yang guru/dosen sampaikan.
4. masih belum ngerti?? cobalah memberanikan diri untuk bertanya.
pernah denger pepatah gini kan, 'ma'lu bertanya, ma'gue yang jawab' :D
intinya seh malu bertanya, maka ente akan kesasar kang.
5. ada tingkatan untuk mengerti dan faham.
pertama kalo kita just hear, cuman mendengar, maka kita akan mudah untuk lupa.
kalo kita melihat dan mendengar, hanya ingat sedikiiiiiit sekali dan (lagilagi) mudah lupa.
tahapan ketiga yakni tanya dan diskusi, maka anda pun akan mulai paham terhadap pelajaran/materi tsb.
tahapan keempat, 'lets do it', ayok kita lakukan apa yang telah kita pelajari (praktek), maka akan bertambah terampil ilmu kita.
yang kelima, yakni tahap terakhir yakni kita ajarkan, dengan begitu kita akan dituntut untuk menguasai ilmu tersebut lebih dalam dan tidak akan mudah lupa, lagian jikalau ilmu tsb diajarkan ato diamalkan, maka Allah akan memberikan banyak ilmu yang belom kita kuasai, insyaAllah.
6. kayaknya yang baca, lagi susah buat belajar yeee.
hehhehehehe :D

Learning is not a spectator sport.
Students do not learn much just by sitting in class listening to teachers, memorizing prepackaged assignments, and spitting out answers.
They must talk about what they are learning, write about it, relate it to past experiences, apply it to their daily lives.
They must make what they learn part of themselves.


– Arthur W. Chickering and Zelda F. Gamson,

ayook kita bangunkan raksasa yang tidur ini (baca : otak) dengan sering mengasahnya, pisau kalo semakin sering diasah maka akan semakin tajam kan.

inget ya, hasil penemuan Prof. Isaac Asimov dalam The Brain :
otak kita memiliki 200 milyar sel otak.
otak kita dapat menggunakan sekitar 100 milyar bit informasi. (sama dengan 500 ensiklopedia)
fikiran kita bergerak dengan kecepatan lebih dari 300 mil perjam.
memiliki lebih dari 100 trillyun hubungan/konektor (sehingga komputer yang paling canggih sekalipun ketinggalan)
mengapa kita tidak lebih kreatif, padahal rata-rata kita mempunyai 4 ribu pikiran setiap 24 jam ?

ayoook semangat belajar :D

Tanggal Hari Ini

free counters

Postingan Populer